HUKUM MEMBUNUH LEBAH

Posted On // Leave a Comment

════════════════════

       🔬 FATWA ULAMA 🔬

════════════════════

📬🔪🥀 HUKUM MEMBUNUH LEBAH

💺 Asy-Syaikh Muhammad Ali Farkus hafidzahullah            

✅ J a w a b a n :

⛔🔪 Telah datang larangan membunuh lebah dalam hadisnya Ibnu Abbas bahwa beliau berkata, 
"Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam melarang untuk membunuh empat binatang, yaitu semut, lebah, burung hud-hud dan shurod.

☝⛔Dilarangnya membunuh binatang-binatang ini karena akan menyia-nyiakan harta dan menghalangi dari kebaikan yang ada padanya seperti  madu, lilin dan selainnya.

🔪Pembunuhan terhadapnya dengan cara yang tidak benar juga akan memberikan dampak pengrusakan yang dilarang berdasarkan keumuman firman-Nya,
"Dan jika dia berpaling maka dia berjalan di bumi untuk mengadakan kerusakan padanya, merusak tanaman dan binatang ternak, dan ALLAH tidak menyukai kerusakan".
QS. Al-Baqarah: 205

💦⛔ Namun larangan syariat ini dipersyaratkan jika binatang tersebut tidak menimbulkan gangguan atau kerugian. sehingga jika menyakiti atau mengganggu maka halal dibunuh.

للعلامة الشيخ أبي عبد المعز محمد علي فركوس
________

وقد ورد النّهيُ عن قتلِ النّحلةِ في حديثِ ابنِ عبّاسٍ رضي اللهُ عنهما

قال: «نَهَى رَسُولُ اللهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ عَنْ قَتْلِ أَرْبَعٍ مِنَ الدَّوَابِّ: النَّمْلَةِ وَالنَّحْلَةِ وَالهُدْهُدِ وَالصُّرَدِ»(٣)،

وذلك لِمَا في قتلِها مِنْ إضاعةِ مالٍ وحرمانِ خيرٍ كالعسلِ والشّمعِ ونحوِهما، وقتلُها بغيرِ وجهِ حقٍّ يندرج في الإفسادِ المَنْهِيِّ عنه بعمومِ قولِه تعالى

: ﴿وَإِذَا تَوَلَّى سَعَى فِي الأَرْضِ لِيُفْسِدَ فِيهَا وَيُهْلِكَ الْحَرْثَ وَالنَّسْلَ وَاللهُ لاَ يُحِبُّ الفَسَادَ﴾  [البقرة: ٢٠٥].

ولا يخفى أنّ ما نهى
الشّرعُ عن قتلِه مشروطٌ بما إذا لم يَصْدُرْ منه أذىً أو ضررٌ، فإنْ حصل منه اعتداءٌ أو أذىً حلّ قتلُه
.
•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera  bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://bit.ly/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU❗ ]  Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈

0 komentar:

Posting Komentar