Menunggu sampai imamnya rukuk, barulah dia mulai salat dan rukuk bersama imam. Apakah perbuatan ini benar?

Posted On // Leave a Comment

📛📛 GAWAT! RAKAAT ANDA BISA JADI TIDAK SAH JIKA MELAKUKAN INI!
•┈┈•◈◉✹❒📚❒✹◉◈•┈┈•

🔌 PERTANYAAN:
Sebagian orang, ketika salat tarawih dimulai atau berdiri, dia menunggu sampai imamnya rukuk, barulah dia mulai salat dan rukuk bersama imam. Apakah perbuatan ini benar?

💡 JAWAB: (Syaikh Muhammad bin Shalih Al Utsaimin)
Seseorang menunda mulai salat bersama imam sampai bertakbir rukuk, perbuatan ini tidak benar.

📛 Bahkan, saya tidak bisa memastikan, apakah rakaatnya ini sah atau tidak.

📌 Karena, dia menyengaja menunda memulai salat hingga tidak bisa membaca Al Fatihah. Membaca Al Fatihah adalah rukun, sehingga tidak gugur kewajibannya dari imam, makmum, dan munfarid (sendiri).

❌ Dia menunggu hingga imam rukuk, lalu dia pun mulai salat dan rukuk bersama imam, ini adalah kesalahan, tidak ragu lagi.

📛 Ini berbahaya untuk salatnya, paling tidaknya, bahaya untuk rakaat tersebut, dia tidak teranggap mendapatkannya."

📚 [ Majmu' Fatawa wa Rasail Ibni Utsaimin jil. 13 hlm. 10]

•┈┈•◈◉✹❒📚❒✹◉◈•┈┈•
س -بعض الناس إذا بدأت صلاة التراويح أو القيام انتظر حتى إذا ركع الإمام دخل في الصلاة وركع معه، فهل فعله صحيح ؟

▪️ قال ابن عثيمين رحمه الله :

أما تأخير الإنسان الدخول مع الإمام حتى يكبر للركوع، فهذا تصرف ليس بسليم، بل
إنني أتوقف ، هل تصح ركعته هذه أو
لا تصح ؟ ، لأنه تعمد التأخير الذي لا يتمكن معه من قراءة الفاتحة  وقراءة الفاتحة ركن، فلا تسقط عن الإمام ولا المأموم ولا المنفرد فكونه يبقى حتى يركع الإمام ثم يقوم فيركع معه هذا خطأ بلا شك، وخطر على صلاته، أو على الأقل على ركعته ألا يكون أدركها.

📚[[ مجمـوع الفتـاوى (13/ 10]]

•┈┈•◈◉✹❒📚❒✹◉◈•┈┈•
Tag: #tarawih #ramadhan #IbnuUtsaimin #fatwa

🌎 Kunjungi website kami tashfiyah.com

📱 Mari bergabung di
Channel Resmi Majalah Tashfiyah
bit.ly/tashfiyah

📲 BAGIKAN ARTIKEL INI, siapa tahu ada yang beramal karena Anda
"Siapa yg menunjukkan pada kebaikan, dia mendapat pahala spt pelakunya." [H.R. Muslim]

0 komentar:

Posting Komentar