HUKUM ZIAROH KE MASJID NABAWI DI MADINAH TETAPI TINGGAL DI MEKKAH

Posted On // Leave a Comment
HUKUM ZIAROH KE MASJID NABAWI DI MADINAH TETAPI TINGGAL DI MEKKAH
~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~


Fatwa No: 2506.

Al Lajnah Ad Da'imah Lil Buhuts Al Ilmiah Wa Ifta' ditanya:


Pertanyaan:  Seseorang ingin ziaroh ke masjid Nabawi di Madinah, sedangkan ia tinggal di Mekkah, Apakah hal itu diperbolehkan atau tidak?


Jawab: Boleh bagi seorang muslim berpergian ke Madinah untuk sholat di masjid Nabawi, bahkan di anjurkan,karena sholat disana lebih baik1000 kali dari sholat di masjid selainnya, kecuali Masjidil Haram(Mekkah),dan jika dia di Mekkah, maka sholatnya lebih baik daripada ia berpergian untuk sholat di masjid Nabawi, karena sholat di Masjidil Haram lebih baik100.000 kali dari masjid lainnya.
Dan tidak boleh baginya berpergian ke Madinah untuk mengunjungi kuburan Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam, karena jelas dari Nabi Shallallahu'alaihi wa sallam bahwa beliau berkata:  " janganlah berpergian kecuali ke 3 masjid: Masjidil Haram,  Masjid ini(Nabawi), Masjidil Aqso" ( HR Ahmad, Bukhari, Muslim, Abu Dawud, Nasa'i dan Ibnu Majah).

Al Lajnah Ad Da'imah Lil Buhuts Al Ilmiah Wa Al Ifta'

Ketua:  Syaikh Abdul Aziz bin Abdillah bin Baz.
Wakil:  Syaikh Abdurrazzaq'Afifi.
Anggota:  Syaikh Abdullah bin Ghudayyan.
Anggota:  Syaikh Abdullah bin Qu'ud.

 Al Ustadz Abu Hufaizhah Al Maidany hafizhahullah.

✏ LilHuda
      🔻🔻🔻🔻🔻

Telegram Hukum-hukum,tanya jawab, Channel @LilHuda.
 JOIN
 http://bit.ly/10sbDFp

🔴➰➰➰🔴➰➰➰🔴
#masjid

•••••••
 Majmu'ah AL ISTIFADAH
 http://bit.ly/tentangwalis
 Telegram http://bit.ly/alistifadah JOIN
 مجموعة الاستفادة

0 komentar:

Posting Komentar