BOLEHKAH BERPAKAIAN KETAT DI HADAPAN ANAK ANAK ?

Posted On // Leave a Comment
 Kiriman Faedah dr Ustadz Muhammad Arsyad Madinah Hafidzohulloh

 TIDAK BOLEH BERPAKAIAN KETAT DI HADAPAN ANAK ANAK

 Asy-Syaikh Sholeh al fauzan hafizhahullah :

 Soal 387 :

Saya memiliki 4 anak  dan saya dalam keadaan memakai pakaiannya ketat (pendek) di hadapan mereka ...... maka Apa hukumnya perbuatan tersebut ?

Jawab :

Tidak boleh bagi wanita untuk memakai pakai pendek (ketat) dari baju di hadapan anak anak nya dan di hadapan mahromnya , dan tidak boleh membuka (auratnya) di sisi mereka kecuali apa yang biasa nampak dari kebiasaan (adat) yang tidak ada padanya fitnah , Adapun memakai pakaian ketat ( pendek) di pakai di sisi SUAMI SAJA .

________________

Sumber :
 Muntaqo min fataawa al fauzan (juz 3) hal:490 .

))) WSN

0 komentar:

Posting Komentar