APAKAH ANGIN YANG KELUAR DARI KEMALUAN WANITA MEMBATALKAN SHALAT DAN WUDHU.

Posted On // Leave a Comment

AHKAM
~~~~~

APAKAH ANGIN YANG KELUAR DARI KEMALUAN WANITA MEMBATALKAN SHALAT DAN WUDHU.
~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~

❓❓Pertanyaan ke 23: Al Lajnah Ad Da'imah lil Ifta' ditanya: Seorang wanita jika sedang melakukan Shalat, termasuk ruku' dan sujud, kemudian keluar angin dari kemaluannya khususnya pada saat sujud, duduk diantara dua sujud, duduk tasyahud dan ruku,  terkadang keluarnya angin ini terdengar oleh rekannya yang berada disebelahnya, apakah hal serupa ini membatalkan Shalat wanita itu? dan terkadang angin yang keluar itu amat sedikit sekali hingga tidak terdengar, apakah hal serupa ini membatalkan wudhu dan juga Shalat?

👉 Jawaban: Keluarnya angin dari kemaluan wanita tidak membatalkan wudhu dan juga tidak membatalkan Shalat.

📚 Fatawa Al Lajnah Ad Da'imah lil Ifta; 5/265.

✏️ 🌈 AL HUDA 🌈
        🔻🔻🔻🔻🔻
Telegram Hukum-hukum
Channel telegram

📲tele   .me/LilHuda

🔴➰➰➰🔴➰➰➰🔴

0 komentar:

Posting Komentar